Product Image
Product Image

PENGANTAR JARINGAN KOMUNIKASI NIRKABEL

Rp 61.275

Buku ini akan membahas tentang jaringan komunikasi nirkabel. Pada dasarnya perangkat elektronik yang saling terhubung antara satu dengan lainnya sehingga terbentuk sebuah jaringan komunikasi data dengan menggunakan media udara/gelombang sebagai jalur lintas datanya. Jika LAN masih menggunakan kabel sebagai media lintas data, sedangkan wireless menggunakan media gelombang radio/udara. Penerapan dari aplikasi wireless network ini antara lain adalah jaringan nirkabel diperusahaan, atau mobile communication seperti handphone, dan HT. Teknologi wireless (nirkabel) adalah sebuah teknologi pengembangan dari jaringan komputer yang sebelumnya menggunakan kabel sebagai media penghubungnya.


Stok
: 5
Kode ISBN
: 978-623-5400-48-8
Institusi
: Tidak ada
Bidang Ilmu
: Tidak ada
Halaman
: 159
Ukuran
: 15,5 x 23 cm
Tahun
: 2022

alternative :
Beli via Whatsapp

Temukan kami di marketplace yang kamu sukai :